Minggu, 14 September 2008
jujur saijah...
SAATNYA LEPAS TOPENGMU!!!
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat bertahan hidup,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat cinta,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat cita,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat teman,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat bahagia,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat diterima,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapat beradaptasi,
Mungkin memang butuh topeng untuk dapatkanmu,
Semoga,
Tak butuh topeng untuk bisa mencumbuMu Tuhan,
Semoga,
Aku bisa melepaskan topeng ini,
Sejenak saja...
Menelanjangkan diriku yang kotor,
Di hapapanMu,
Tanpa topeng ini!
Lelah aku bertopeng Tuhan,
Lelah dalam tawa,
Lelah dalam kepuraan,
Semoga tak butuh topeng,
Untuk dapat bercinta denganMu...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
bu D. pas saya liat ibu di meja piket apa mata saya yang salah atau emang bener ibu lg buka blogger? fufu
ibuu, fotonya mmphhh HAHAHAHA.
tapi tetep aja isi blog yg ini baguss jieahh, topeng. mntang2 topeng fotonya kya gtuu hahaha gak cihuy bnerr.
Posting Komentar